Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2008

Wajibkah ilmu untuk diamalkan ?

Pernahkah anda mendengar ada seseorang yang pintar tetapi ia sulit atau bahkan tidak mau berbagi ilmu pengetahuan yang dia dapat kepada orang lain?. Semoga anda tidak termasuk dalam kategori orang yang tidak mau mengamalkan ilmu. Akan tetapi, bagaimana jika anda merasa salah satu orang tersebut?……… Perlu anda ketahui bahwasannya ilmu yang anda dapat adalah setitik pemberian dari Tuhan YME (Allah SWT). Tetapi banyak orang beranggapan bahwa ilmu yang dia dapat adalah hasil dari usaha keras yang selama ini dijalaninya. Hmmmm…. Jadi begitukah?? Jadi orang yang kurang berilmu berarti orang tersebut kurang usaha doonkk!!!....... Oke, yang pasti ilmu yang anda dapat tidak hanya berasal dari usaha anda, akan tetapi itu adalah imbalan yang tidak ternilai dari Sang Maha Pemberi Ilmu!, “setiap usaha pasti ada imbalannya”. Dalam hal ini usaha anda dinilai sekitar 30 prosen dari imbalan yang anda dapat. Hah, Hanya 30 prosen saja!!! Berikut 4 perkara yang harus dipegang teguh agar sebuah ilmu bisa b